Workshop Online - School of Parenting
Workshop Online - School of Parenting
Belajar Merajut Siapa Takut?

Belajar Merajut Siapa Takut?

Sabtu, 21 November 2020

10:00 - 11:00 WIB

Gratis

Jumlah Peserta 1
Total Biaya Rp 0

Tentang Acara

Mulai bosan dengan aktivitas di rumah yang itu itu saja dan ingin mencoba hal baru yang baik untuk tubuh? Belajar Merajut bisa menjadi solusinya.. Sebab, hasil studi dari Mayo Clinic menyatakan bahwa seseorang yang rajin merajut memiliki kemungkinan 30-50 persen lebih kecil mengalami gangguan kognitif ringan hingga demensia.  Selain itu, merajut juga bisa mengurangi depresi, kecemasan, dan mengalihkan perhatian dari rasa sakit akibat mengidap suatu penyakit kronis.

Lantas, adakah manfaat lain dari aktivitas merajut yang belum kita ketahui?

Apa yang akan di bahas di bincang online ini?
Memberikan pembelajaran kreatif mengenai dunia knitting atau rajut, dan  cara membuat pola rajut serta berbagai bentuk pakaian, tas, topi, dan aksesoris lain yang bisa dihasilkan.

Siapa saja yang bisa ikut bincang online ini?
Bincang Online ini buat Anda yang ingin belajar tentang merajut dan menjadi seorang knitter. 

Siapa yang akan mengisi bincang online ini?
Ajeng Galih Sitoresmi atau yang akrab dikenal Ajeng Poyeng merupakan seorang knitter. Memiliki usaha kecil bernama Poyenghobby yang sudah dirintis sejak 2008. Banyak karya knitter atau rajut yang telah ia hasilkan. Bahkan kini Ajeng telah merilis 4 buku knitting berbahasa Indonesia. Ia juga aktif menulis pola knitting di e-commerce berbasis craft berbahasa Inggris.

Yuk segera daftarkan diri Anda sebelum pendaftaran ditutup tanggal 20 November 2020 pukul 20.00 WIB!

Kelas Minggu Ini

Menuju Keluarga Sehat Mental

GRATIS

Jumat, 15 November 2024

16:00 - 17:30 WIB


Menuju Keluarga Sehat Mental

Contact Us School of Parenting
×

Info Masa Keanggotaan

Perpanjang Paket